Yeayyyy.. ilyas si juara raih juara 1 esport

0

HMJ Perbankan Syariah UIN Antasari setiap tahunya rutin menggelar event kompetisi tiap tahunya. Pada tahun 2021 ini, HMJ Perbankan Syariah UIN Antasari menggelar Event kompetisi bertajuk Perlombaan Ilmiah Seni dan E-Sport (PIANO). event ini mengadakan konpetisi dalam bidang ilmiah seperti Karya Tulis Ilmiah, Seni yang meliputi Baca Puisi, Cover lagu daerah, Tilawah dan E-Sport yang meliputi lomba mobile legend. Prestasi membanggakan diraih oleh mahasiswa dari prodi Perbankan Syariah yaitu Ilyas Adhi Purba (21). Ia berhasil menorehkan hasil terbaik pada event skala nasional tersebut. Berdasarkan hasil penjurian final cabang lomba karya tulis ilmiah pada tanggal 31 Oktober 2021 lalu, ia harus bersaing dengan 5 peserta lain yg lolos tahap final. Dengan mengusung tema “Pendekatan Triple Helix dalam Mewujudkan WAKANDA (Wirausahawan Kreatif dan Berdaya Saing) Ditinjau dari Nilai-Nilai Dasar Ekonomi Islam” Ilyas berhasil meraih juara pertama, sedang juara kedua diraih IAIN Bone, dan juara ketiga diraih UIN Raden Intan Lampung. Sebenarnya Ilyas tidak menyangka bisa menjadi jawara pada event tingkat nasional ini, namun dengan tekad yang kuat dan semangat untuk membanggakan almamater IAIN Kediri tercinta ia berhasil memberikan yang terbaik. Strategi yang diterapkan Ilyas untuk menarik perhatian juri ialah dengan menyusun judul karya tulis ilmiah yang menarik dengan gagasan yang solutif untuk menjawab problematika yang ada ditengah masyarakat.

About author

No comments

Asasment Lapangan ISO

Pada hari Selasa tanggal 09 Januari 2024 TIM AMI-ISO dari LPM  melakukan Asassment Lapangan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam , dimana Prodi Perbankan Syariah ...